SETIAP BERKAT SEHARUSNYA MEMBAWA KEBAHAGIAAN, BUKAN MALAH MENJADI JERAT
(Pengkhotbah 5:18-19) Setiap orang yang dikaruniai Allah kekayaan dan harta benda dan kuasa untuk menikmatinya, untuk menerima bahagiannya, dan untuk bersukacita dalam jerih payahnya — juga itu pun karunia Allah. Tidak sering ia mengingat umur nya, karena Allah membiarkan dia sibuk dengan kesenangan hatinya. * Dalam ceramahnya di depan mahasiswa Institute Technology of California, Albert Einstein menyesal dengan berbagai temuan yang ia ciptakan. Einstein menggugat dengan lirih; "Mengapa ilmu yang sangat Indah ini, yang bisa menghemat kerja dan yang membuat hidup ini lebih mudah ternyata hanya membawa kebahagiaan yang sedikit kepada kita?" Einstein menjawab sendiri, "Karena kita belum belajar bagaimana menggunakannya secara Bijak." Apa yang dikatakan Einstein itu Benar... Tidak sedikit kesulitan² yang kita hadapi sekarang ini merupakan akibat dari berkembangnya ilmu yang pada awalnya diciptakan untuk membuat hidup ini lebih mudah, Ironis bukan? Salah satu